Spon dengan density yg halus, lebih banyak menyerap air, memiliki pegangan tangan yang cocok dengan ukuran orang dewasa, nyaman diaplikasikan, hemat energi dan praktis. Tidak menggores permukaan yang telah dibersihkan, ideal untuk mencuci kendaraan atau peralatan dapur.